Pun ketika aku membuka diri pada kawan-kawan seperjalanan. Menyingkirkan tanda tanya demi memaknai hidup. Mencoba hal yang tak biasa kutuangkan dalam rutinitas harianku. Membiarkan diri ini mengikuti laju hidup yang terkadang tak terencana.
Buat orang lain mungkin biasa. Tapi inilah mulanya titikku. Untuk satu kata yang luar biasa. Mereka bilang: Ini PENGALAMAN.
2 comments:
mupeng beraaaat..
thailand oh thailand..
chiang mai oh chiang mai..
phuket oh phuket! :D
You're gonna make it soon also dear. Ayo...semangat berpetualang. Jangan jadi petualang cinta doang. hehehe...
Post a Comment